Detail Foto - Heboh 2 Bidan di Yogyakarta Perdagangkan 66 Bayi, Forpi: Rumah Bersalin Harus Diawasi Ketat
Kedua pelaku perdagangan bayi ilegal di rumah bersalin wilayah Kota Yogyakarta telah ditahan polisi.
Forum Pemantau Independen (Forpi) Kota Yogyakarta mendorong kepada dinas terkait untuk melakukan pengawasan secara ketat mengenai keberadaan klinik bersalin yang ada di Kota Yogyakarta.
- galeri foto