Detail Foto - Cuaca Ekstrem dan Curah Hujan Tinggi, 40 Desa di Kabupaten Kudus Terendam Banjir
Banjir menggenangi akses jalan raya di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, pada Kamis (6/2/2025) malam.
Sebanyak 40 desa di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah terdampak banjir akibat cuaca ekstrem dengan curah hujan tinggi. Akibatnya sejumlah rumah warga dan jalan tergenang banjir.
- galeri foto