Detail Foto - Polda Jawa Tengah Ungkap Praktik Penyalahgunaan LPG Bersubsidi di Purworejo
Barang bukti penyalahgunaan LPG bersubsidi di Purworejo, Rabu (5/2/2025),
Polda Jawa Tengah mengungkap kasus dugaan tindak pidana penyalahgunaan liquified petroleum gas (LPG) bersubsidi yang berproduksi di sebuah rumah, Desa Kentangrejo, Kabupaten Purworejo.
- galeri foto