Detail Foto - Persija Vs Persib Bakal Panaskan Stadion GBLA! Jakmania Datang Berbondong-bondong Beri Dukungan Penuh
Persija Vs Persib Makin Panas! Jakmania Datang Berbondong-bondong Beri Dukungan Penuh
Persija Jakarta menyampaikan apresiasi tinggi atas dukungan luar biasa dari para pendukung setianya, The Jakmania, yang hadir langsung menyaksikan sesi latihan tim jelang laga panas kontra Persib Bandung pada lanjutan BRI Super League 2025/2026.
- galeri foto