Detail Foto - Marcelo Rospide Sanjung Tinggi Mental Pemain Persik Kediri Usai Tumbangkan Bali United di Liga 1 Indonesia
Marcelo Rospidr Sanjung Tinggi Mental Pemain Persik Kediri Usai Tumbangkan Bali United di Liga 1 Indonesia
Pelatih Persik Kediri Marcelo Rospide menyanjung mentalitas anak asuhnya ketika menumbangkan Bali United pada pekan ke-18 Liga 1 Indonesia di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Minggu (12/1/2025) malam
- galeri foto