Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa diwawancarai wartawan di sela-sela meresmikan Pusat Pendidikan dan Pelatihan (Pusdiklat) Kemenkeu, di Denpasar, Bali, Jumat (5/12/2025).
Purbaya mengatakan pertumbuhan ekonomi mengalami penurunan selama 9 hingga 10 bulan pertama 2025.
- galeri foto