Detail Foto - Pertegas Hilirisasi Berkelanjutan, Bahlil: Jangan Sampai Menjadi Negara Kutukan SDA
Menteri ESDM Bahlil Lahadalia dalam Groundbreaking Proyek Ekosistem Industri Baterai Kendaraan Listrik Terintegrasi di Karawang.
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Bahlil Lahadalia mendorong adanya ekonomi, yang berkelanjutan di daerah, yang menjadi lokasi proyek pertambangan dan hilirisasi.
- galeri foto