Detail Foto - Tanah Longsor Timpa Rumah Kepala Desa di Ponorogo Jatim, Empat Orang Luka-Luka
Warga gotong-royong menyingkirkan material longsor yang menimpa rumah Kades Ngebel, Ponorogo, Minggu (18/5) pagi.
Tanah longsor menimpa rumah kepala desar di wilayah Ngebel, Ponorogo, Jawa Timur pada Sabtu (17/5) sore.
- galeri foto