Detail Foto - Polisi Ringkus Seluruh Pelaku Kasus Penjambretan Kamera WN Prancis di Pelabuhan Sunda Kelapa
Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok, AKBP Martuasah Tobing dalam jumpa pers yang digelar di Jakarta, Kamis (20/3).
Polisi menangkap delapan orang terkait pelaku kasus penjambretan terhadap warga Prancis, Parent Marion Marie bersama anaknya yang terjadi di Pelabuhan Kawasan Sunda Kelapa, Jakarta Utara, Rabu (5/3).
- galeri foto