Komisi Pemberantasan Korupsi ( KPK) memeriksa mantan Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati hari ini, Senin (17/3/2025) sebagai saksi dalam kasus dugaan korupsi terkait kerja sama jual beli gas antara PT Perusahaan Gas Negara (PGN) dan PT IAE.
- galeri foto