Detail Foto - PKS Meminta PSN PIK 2 Sebaiknya Distop dan Dilakukan Evaluasi Menyeluruh
Ketua Fraksi PKS Jazuli Juwaini
Proyek Strategis Nasional (PSN) di Area Pantai Indah Kapuk 2 (PIK 2) menuai protes luas dari masyarakat khususnya di wilayah Banten yang terdampak proyek tersebut.
- galeri foto