Penyerahan cinderamata dari Kepala Dinas Perdagangan (Disdag) Hulu Sungai Selatan Sudiono untuk Gibran Rakabuming Raka saat menyambangi stand Disdag HSS di acara Apkasi Otonomi Expo 2024, Jakarta..
Sumber :
  • Antara

Gibran Lirik Produk Lokal HSS di Apkasi Otonomi Expo 2024, Kadisdag Hulu Sungai Selatan Bangga: Mengambil Beberapa Produk

Kamis, 11 Juli 2024 - 16:32 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Wakil Presiden terpilih 2024 Gibran Rakabuming Raka tertarik dengan produk lokal dari Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS), Kalimantan Selatan (Kalsel).

Hal itu tampak saat Gibraan menyambangi stan Dinas Perdagangan (Disdag) Kabupaten HSS di gelaran Apkasi Otonomi Expo 2024, Rabu kemarin.

"Gibran yang mengunjungi stan Kabupaten HSS tertarik dan mengambil beberapa produk kami dan menyerahkan kepada ajudan untuk dibawa, seperti Sirup Kayumanis, Gula Semut Aren, dan lainnya," ucap Kepala Disdag HSS Sudiono dilansir dari Antara, Kamis (11/7/2024).

Sudiono mengatakan bahwa pihaknya merasa beruntung karena Wapres terpilih Gibran tertarik mampir melihat-lihat produk-produk dari HSS.

Dengan gaya khasnya yang tak banyak bicara, Gibran langsung menuju pojok produk makanan dan minuman yang ada di bagian rak belakang stan HSS.

Gibran lalu menanyakan produk apa saja yang dipajang oleh Disdag HSS.

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:50
03:27
02:06
03:04
03:16
05:48
Viral