Tony Wenas saat silaturahmi lebaran di rumah dinas Menteri Bahlil, Rabu (10/4/2024).
Sumber :
  • Antara-Martha

Jawab Keinginan RI Kuasai 61% Saham Freeport, Bos PTFI Buka Suara: Tidak Mudah

Rabu, 10 April 2024 - 16:25 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Presiden Direktur PT Freeport Indonesia (PTFI) Tony Wenas angkat bicara mengenai mimpi pemerintah Republik Indonesia yang ingin melakukan penambahan saham hingga 61%.

Sebagaimana diketahui, RI saat ini telah menggenggam 51% saham perusahaan PTFI.

Terkait hal tersebut, menurut Tony Wenas, proses pembahasan penambahan saham Freeport membutuhkan waktu dan proses yang tidak sederhana.

Hal tersebut disampaikan Tony Wenas saat berkunjung silaturahmi lebaran di rumah dinas Menves Bahlil Lahadalia di Jakarta.

"Ini prosesnya kan ada proses birokrasi, ada proses administrasi, PP 96 nya juga perlu direvisi, jadi itu kan semuanya butuh waktu, tapi mudah mudahan lah bisa diselesaikan," kata Tony dikutip Rabu (10/4/2024).

Tony Wenas menuturkan, urusan penambahan saham tersebut perlu adanya revisi Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 96 Tahun 2021 tentang Pelaksanaan Kegiatan Usaha Pertambangan Mineral dan Batu Bara.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:43
04:41
05:26
03:59
01:39
01:02
Viral