Projo Sumbar deklarasikan dukungan terhadap Prabowo dan Airlangga sebaga Capres dan Cawapres 2024.
Sumber :
  • Wahyudi Agus/tvOne

Projo Sumbar Deklarasikan Prabowo dan Airlangga Sebagai Calon Presiden dan Wakil Presiden 2024

Rabu, 5 Juli 2023 - 02:30 WIB

"Selama ini kita di Sumbar, sangat berdarah darah membesarkan Projo, bahkan harus merogoh kantong sendiri untuk bergerak. Alhamdulillah, semua kami jalani dengan ikhlas. Dengan haluan baru Projo ini, mudahan-mudahan Projo semakin baik dan berkembang," tegas Husni Nahar.

Sementara, Ketua Bidang Teknologi dan Digital DPP Projo, Roy Abimanyu memaparkan bahwa sesuai pesan Presiden Jokowi, Projo harus bisa mencari pemimpin yang tepat. 

Harus paham kekuatan negara ini dan harus mengerti kondisi daerah ini, sehingga bisa dia tahu dari sisi mana harus membesarkan negara ini. 

"Nah, Indonesia butuh pemimpin yang mengerti kondisi global, karena hal itu akan berdampak pada perekonomian negara ini. Apalagi banyak kebutuhan negara ini yang harus diimpor," terang Roy.

Terkait pemimpin ke depan, Roy menegaskan bahwa Projo harus mampu bernegosiasi dengan capres yang akan didukung. 

Projo harus cerdas menentukan siapa capresnya, sehingga jika capresnya menang, Projo juga menang. 

"Projo harus berada di posisi ini. Sehingga di daerah, Projo juga punya kekuatan dan diseganin serta dibutuhkan dalam menentukan pemimpin daerahnya," ujar Roy. (yud/muu)

Berita Terkait :
1 2
3
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:21
03:26
07:40
02:04
01:13
03:43
Viral