vaksinasi difteri di pulau gili, ketapang.
Sumber :
  • tim tvone - syahwan

Antisipasi Bahaya Difteri, Dinkes Jatim Gelar Vaksinasi Difteri di Pulau Gili Ketapang

Jumat, 11 Maret 2022 - 14:18 WIB

Dihimbau pada masyarakat agar lebih waspada terhadap penyebaran difteri, dengan menerapkan pola hidup sehat, dan selalu menjaga kebersihan lingkungan.

Hal senada juga diucapkan oleh Kadinkes Kabupaten Probolinggo, Shodiq Tjahjono, dirinya menjelaskan bahwa gejala difteri ini tidak selalu bisa terlihat oleh kasat mata. 

"Karena orang yang terpapar ini memiliki imun yang kuat, saat berbagi makanan bersama temannya, yang akhirnya temannya yang tidak memiliki imun yang kuat seperti dirinya maka yang tertular bisa sakit dan terinfeksi juga," tandasnya.

Oleh sebab itu, pihak Dinkes berencana akan mengembangkan vaksinasi difteri ini ke seluruh masyarakat Pulau Gili, dari anak - anak hingga orang dewasa. (Syahwan/hen)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:50
03:27
02:06
03:04
03:16
05:48
Viral