Bruno Moreira percaya diri Persebaya Surabaya bakal berjaya di Liga 1 2024/2025.
Sumber :
  • ANTARA/Naufal Ammar Imaduddin

Jadwal Pertandingan Liga 1 Hari Ini: PSIS Vs Persita, Persebaya Jamu PSS di Gelora Bung Tomo

Minggu, 11 Agustus 2024 - 08:02 WIB

Ramiro Fergonzi sendiri memutuskan hengkang dari Persita akhir musim lalu dan memutuskan bergabung dengan Persik Kediri.

Di pertandingan berikutnya, duel tak kalah sengit juga terjadi dengan mempertemukan Persik Kediri kontra Bali United.

Dalam laga yang berlangsung di Stadion Brawijaya tersebut, Persik sebagai tuan rumah bertekad melanjutkan tren positif mereka kala bertemu Bali United.

Tercatat, Persik belum pernah kalah dari Bali United dari tiga pertandingan terakhir dengan rincian satu kemenangan dan dua kali hasil seri.

Pertandingan terakhir Liga 1 hari ini bakal ditutup dengan laga big match yang mempertemukan Persebaya melawan PSS Sleman di markas Timnas Indonesia U-19 pada Piala AFF U-19 2024 lalu yakni Stadion Gelora Bung Tomo.

Bajul Ijo (julukan Persebaya) yang sukses datangkan Flávio Silva serta Francisco Rivera sebagai rekrutan anyar, berhasrat raih hasil positif pada laga pembuka Liga 1 musim ini.

Kans Persebaya raih kemenangan atas PSS terbilang cukup besar, lantaran mereka belum pernah kalah hadapi Super Elang Jawa dari lima pertandingan terakhir.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:50
03:27
02:06
03:04
03:16
05:48
Viral