Capres nomor urut 2, Prabowo Subianto di Bandar Djakarta Bekasi, Senin (22/1/2023).
Sumber :
  • TKN Prabowo-Gibran

Hasil Survei Media Asing The Economist Tunjukkan Elektabilitas Prabowo di Angka 50 Persen, Disusul Ganjar dan Anies

Kamis, 25 Januari 2024 - 13:32 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Media asing The Economist merilis hasil survei terbaru mereka terkait elektabilitas para calon presiden (capres) di Pilpres 2024.

Dari hasil survei terbarunya, media asal Inggris ini menyebut jika capres nomor urut 02 Prabowo Subianto mengungguli dua capres lainnya, yakni Ganjar Pranowo dan Anies Baswedan.

Dari survei bertajuk “Siapa yang Akan Menjadi Presiden Indonesia Selanjutnya?” itu merilis Prabowo unggul dengan 50 persen.

Sementara Ganjar menyusul di posisi kedua dengan 23 persen, dan Anies di urutan terakhir dengan 21 persen.

“Jika tidak ada yang menang lebih dari 50 persen pada putaran pertama, kontestasi akan dilanjutkan pada bulan Juni,” tulis The Economist sebagaimana dikutip pada Kamis (25/1/2024).

Survei tersebut merupakan hasil pemantauan The Economist pada tanggal 16 Januari 2024. 

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:50
03:27
02:06
03:04
03:16
05:48
Viral