Ilustrasi Pesawat Garuda Indonesia.
Sumber :
  • ANTARA

"Voting" PKPU, Ini Total Hutang Garuda Indonesia

Kamis, 16 Juni 2022 - 22:25 WIB

"Kami mengapresiasi dukungan dan pandangan konstruktif dari segenap pemangku kepentingan utamanya kreditur yang telah memberikan masukannya untuk proposal perdamaian yang telah kami ajukan," ucapnya.

Irfan menambahkan, dirinya sangat yakin bahwa tahapan ini akan berlangsung lancar, karena adanya sinyal positif dukungan oleh para pemangku kepentingan. Sembari dirinya mempertimbangkan berbagai masukan untuk  mencapai suatu hasil yang optimal dan fair.

"Kami meyakini tahapan PKPU yang telah berlangsung dengan kondusif dan konstruktif sejauh ini, tentunya tidak dapat tercapai tanpa adanya dukungan penuh dari seluruh pemangku kepentingan tidak hanya para kreditur, melainkan juga pemegang saham, hingga regulator," jelasnya. (mg5/put)

 

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:43
04:41
05:26
03:59
01:39
01:02
Viral