PT Pos Indonesia (Persero) melakukan penyaluran Bansos Sembako dan Program Keluarga Harapan (PKH) Triwulan IV di Daerah Istimewa Yogyakarta..
Sumber :
  • Istimewa

Pos Indonesia Salurkan Bansos Sembako dan PKH di Yogyakarta, Capai 96 Persen

Minggu, 28 Januari 2024 - 19:28 WIB

Saat ini, Mijo harus memakai kaki palsu karena kecelakaan yang dialaminya. Ia pun kesulitan berjalan sehingga tidak bisa mengunjungi Kantorpos. Karena itu, ia bersyukur bisa mendapat pelayanan door to door dari Kantorpos.

"Sangat senang. Apalagi, saya sangat sulit untuk datang langsung ke Kantorpos mengambil bantuan. Apalagi, saat ini sedang musim hujan. Kondisi ini berpengaruh buat kaki palsu yang saya gunakan," katanya.

Mijo memastikan bantuan ini akan digunakan untuk membeli kebutuhan sehari-hari dan anaknya bersekolah. "Saya akan gunakan untuk membeli kebutuhan sehari-hari dan kebutuhan sekolah. Saya akan beli buku dan beras," kata Mijo.

"Saya berterima kasih kepada Kantorpos karena sudah mengantar bantuan ini dan bisa melayani masyarakat dengan baik," tuturnya.(chm)

Berita Terkait :
1 2 3 4
5
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:43
04:41
05:26
03:59
01:39
01:02
Viral